DOA KU UNTUK MU
Belum lama aku menghapus bayangan cinta semu yang dulu ada di hati ku ini,entah kenapa sepertinya sekarang aku merasakannya kembali cinta itu,seperti cinta semu yang dulu pernah menetes di hatiku .
Tapi perasaan cinta ini sangat berbeda dari yang kurasakan dahulu ,aku sangat merasakan cinta itu di hatiku.
Yaa Rabb ini adalah jalan dariMu,engkau pasti memberi jalan yang terbaik untukku .
Apa mungkin kali ini engkau mendekatkan cinta sejati padaku ??? atau kali ini pun hanya akan menjadi cinta semu yang mengisi hatiku yang kosong saat ini ???
…
Tapi entah kenapa aku merasakan perasaan yang lain dengan diia..
sampai detik sebelum betemu dengan diia Aku hanya mendoakan orang” yang sangat ku sayangi dan kucintai (my family).
Entah kenapa saat bertemu dengan diia,doaku selalu menyebut nama diia ,terkadang aku meneteskan air mataku hanya untuk diia di hadapan Mu yaa Rabb.
Mungkin aku hanya sedih melihat diia mempunyai beban dalam hidupnya yang begitu berat,tapi aku percaya doaku bukan karena tentang itu,aku percaya doaku ini karena aku mencintai diia .
Yaa Rabb jika diia memang cinta sejatiku dekatkan diia padaku,tapi jika bukan dekatkan diia pada cinta sejatinya.
Aku hanya akan terus mendoakan diia selalu.
Doa ku Untuk Mu…..
0 komentar:
Posting Komentar